5 Feb 2008

Verifikasi paypal pake bank lokal




Pada saat mengunjungi blog-blog ternama tanah air, ramai dibicarakan tentang paypal yang bisa diverifikasi dengan bank lokal tepatnya bank Niaga. Wah, barusan bisa narik dana lewat bank lokal sekarang sudah bisa verifikasi juga.

Jadi penarikan GA dan online earning lainnya bisa dilakukan tanpa harus menunggu cek. Ini sangat membantu kita para Indonesian Marketer untuk bertransaksi secara aman dan cepat tanpa harus memiliki kartu kredit.


Menurut sumber yang didapat kartu debit bank lokal tersebut harus memiliki logo visa. Terbuka kemungkinan besar untuk kartu debit atau ATM lainnya bisa dijadikan untuk alat verifikasi.

Kemungkinan besok saya akan mencoba memakai kartu Atm Bank Mega dan Mandiri. Doakan ya semoga berhasil.

Tidak ada komentar: